Strategi Pengembangan Pondok Pesantren melalui Usaha Kecil Masyarakat

Authors

  • Muhammad Zaini UIN Sunan Ampel Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.15642/jkpi.2014.4.1.175-199

Keywords:

Pengembangan Pesantren, dan Usaha Kecil

Abstract

Tulisan ini, merupakan kajian kepustakaan penulis tentang kerangka konsepsional pengembangan lembaga pendidikan, khususnya pondok pesantren. Sebagai wujud konsepsi, maka tulisan ini hanya mendiskusikan beberapa elemen penting, baik itu operasional pengembangan secara umum ataupun pengembangan dalam konteks pendidikan pesantren. Pada intinya, penulis ingin mengeksaminasi beberapa keunggulan pesantren sebagai bagian basis pengembangan masa depan. Tulisan ini terfokus pada usaha kecil masyarakat yang di kelola bersama oleh pesantren. Sehingga, pesantren bisa mengaktualisasikan peranannya sebagai pemberdaya masyarakat dan sekaligus memberikan sumbangsih real terhadap kebutuhan-kebutuhan material

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2014-02-12

How to Cite

Zaini, Muhammad. “Strategi Pengembangan Pondok Pesantren Melalui Usaha Kecil Masyarakat”. Jurnal Kependidikan Islam 4, no. 1 (February 12, 2014): 175–199. Accessed April 27, 2024. https://jurnalftk.uinsby.ac.id/index.php/JKPI/article/view/1099.

Issue

Section

Articles