Pengembangan Instrumen Tes Tertulis Seleksl Masuk STAIN Ponorogo Tahun Akademik 2010/2011

Authors

  • Athok Fu'adi Sekolah Tinggi Agania Islam Negeri (STAIN) Ponorogo

DOI:

https://doi.org/10.15642/jkpi.2012.2.2.141-166

Keywords:

Perngembangan, Instrument Tes Tertulis

Abstract

Penelitian ini bertujiian untuk mengetahui kualitas instnimen tes tertulis seleksi masuk STAIN Ponorogo tahun akademi 2010/2011 yang meliputi: validitas tes, tingkat kesukaran tes, daya beda tes, analisis hasil validitas, tingkat kesukaran, daya heda tes. Pengambilan sampel dengan mengambil jumlah jawaban 10% dari jawaban seluruhnya. Hosil penelitian menunjukkan bahwa validitas dari tes tertulis ujian masuk STAIN Ponorogo tahun akademik 2010/2011 adalah analisis validitas tes tertulis pada PAI 17%, bahasa arab 53%, bahasa Inggris 15%, sedangkan pengetahuan umum 25%, hal ini menunjukkan validitas tes sangat rendah untuk tes masuk STAIN Ponorogo taKun akademik 2010/2011. Sedangkan Tingkat kesukaran PAI rata-rata 39% yang baik, bahasa arab 69%, bahasa inggris 51%, pengetahuan umum 46%, sedangkan daya beda yang baik untuk PAI 52%, bahasa arab 70%, bahasa inggris 37% , pengetahuan umum 49% 

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2020-08-12

How to Cite

Fu’adi, Athok. “Pengembangan Instrumen Tes Tertulis Seleksl Masuk STAIN Ponorogo Tahun Akademik 2010/2011”. Jurnal Kependidikan Islam 2, no. 2 (August 12, 2020): 141–166. Accessed April 27, 2024. https://jurnalftk.uinsby.ac.id/index.php/JKPI/article/view/1078.

Issue

Section

Articles